14 Apr 2020
Emosi sering kali “dituduh” sebagai sesuatu yang negatif. Sebenarnya, emosi adalah apa yang Anda rasakan di dalam diri Anda, baik positif maupun negatif. Emosi dapat digunakan untuk membuat hidup Anda lebih baik. Emosi negatif mungkin menyakitkan, akan tetapi, sekaligus juga bisa menjadi teman terbaik seseorang. Jika digunakan dengan benar, emosi negatif dapat mengubah kualitas hidup kit...